Selasa, 22 September 2020

TEKS TANGGAPAN KRITIS (Karakteristik dan Aspek Kebahasaan)


Rekan-rekan sejawat, berikut ini saya akan berbagi tentang karakteristik teks tanggapan kritis. Teks tanggapan adalah teks yang berisi pendapat yang berupa pujian atau kritikan tentang suatu peristiwa, fenomena, karya, ucapan atau perbuatan seseorang. Ciri teks tanggapan kritis antara lain memiliki 3 struktur yaitu konteks, deskripsi, dan penilaian, serta berisi tanggapan terhadap sesuatu disertai fakta dan alasan yang menguatkannya. Untuk lebih lengkapnya, silakan KLIK DI SINI !

Tidak ada komentar:

Posting Komentar